Jumat, 30 September 2016

PROGRAM PSIM SILO SIMULATOR

PSIM.  > Programable Logic Controller,  sebelumnya saya memang sudah post bahas membahas tentang PSM juga ya kawan hehe. Tetapi si postingan yang saya buat kali ini berbeda dengan program PSIM yang minggu kemarin. Memang, masih sama satu aplikasi tetapi kita akan belajar tentang SILO Simulator bukan I/O Simulator lagi. Ada yang sudah tahu ? apa itu SILO Simulator ? Silo Simulator adalah aplikasi simulator juga sama dengan I/O Simulator. Tetapi pada SILO simulator tersebut kita akan belajar untuk memprogram sebuah mesin. Yahh bukan mesin sungguhan ya kawan haha Cuma simulator saja dan kita hanya belajar secara sederhana saja. SILO simulator sendiri seperti halnya mesin otomatis yang berjalan  menggunakan konveyor yang di gerakkan oleh motor listrik. Ingin tahu ? langsung saja kita bahas tentang SILO Simulator ini .........

Pertama buka aplikasi PSIM kalian, kemudian klik tombol angka 2 untuk memilih program SILO Simulator


Kedua, Jika kalian sudah masuk pada display simulator silahkan kalian masuk pada editing program rung. Klik saja F5. Membuat program di SILO simulator ini tidak begitu rumit kok. Sama halnya dengan I/O Simulator. Kalian tinggal bermain fikiran dengan logika saja. Tetapi jika kalian tidak biisa memahami maskud dari simultor tersebut kalian bakal kebingungan deh buat memprogram hhh. Maka dari itu sebelum kalian belajar membuat program, dengan lebih baik pahamilah terlebih dahulu apa yang di maksud dalam simulator tersebut. 

Pertama kita buat program untuk awalan menghidupkan motor listik supaya konveyor berjalan. klik F2 > F3 untuk membuat program cabang ke bawah kemudian > F1 untuk arus NO masukan Inpput 100 / I : 100. Kemudian klik F3 > F2 untuk memasukan O : 111. disini saya menggunakan T1DN setelah itu masukan O : 111 juga.


Setelah itu masukan / buat program selanjutnya dengan logika kalian pada gambar simulator tersebut sudah tertera Input dan Outputnya. saya memakai dua aplikasi hehe biar mudah lihat Input sama Outpunya,, dari pada bolak balik buka display simulatornya hehe


 Jika dengan logika saya program tersebut jadinya seperti ini hehe. terlihat ada program TON T1 dengan Timer 5. memang diprogram yang saya buat memakai timer. jika kalian tidak memakai timer bisa juga kok tetapi kalian buat program dengan yang lebih sederhana lagi.





Jika sudah selesai dengan program yang kalian buat klik F10 untuk mengakhiri edit rung nya / edit programnya.. setelah itu kembali ke display simulatornya untuk menjalankan program simulator tersebut. dan ini hasilnya 


Penjelasan : Konveyor berjalan dan di atasnya sudah terdaapat wadah yang berguna untuk menampung isi dari tabung tersebut ( katup Solenoid O : 101 ) pada sesampainya di sensor photo switch konveyor akan berhanti dan solenoid akan ON otomatis akan mengisi wadah tersebut. jika sudah penuh sensor Level I : 104 akan menyala otomatis solednoid akan off dan konveyor berjalan lagi.

Mudahkan :D sekian sedikit info dan belajar dari saya.. semoga bermanfaat bagi kalian semua .. 



Sabtu, 24 September 2016

Belajar Tentang PLC Simulator





Pengertian dan belajar tentang PSIM. Apa itu PSIM? PSIM adalah Progammable Logic Controller Simulator. Apakah fungsi dari aplikasi ini? PSIM ini berfungsi untuk mensimulasikan rangkaian listrik sebelum dimasukkan ke PLC. Jadi software ini berguna untuk mencegah kesalahan yang mungkin bakal terjadi kalo kalian langsung nyoba di PLC.
Sebelum kita membahas lebih lanjut tentang PSIM, kalian bisa download aplikasi PSIM dulu di sini . Nah, kalo udah download dan diinstal. Kita akan mbahas I/O Simulator.


I/O Simulator menampilkan beberapa macam saklar yang terhubungkan dengan suatu Input Card dari PLC sederhana. Bagian tengah layar menampilkan Data Table dari PLC. Pada bagian bawah layar simulator, terdapat beberapa keterangan tombol sebagai berikut:

Ø  [F1] Toggle Switch State  Digunakan untuk mengontrol saklar ON atau OFF. Tombol ini untuk memilih saklar mana yang akan diaktifkan, gunakan tombol panah atas dan bawah.
Ø  [F2] Toggle Table  Tombol ini digunakan untuk menampilkan tabel data lainnya dari PLC seperti status timers, counters, dll.
Ø   [F3] Toggle Radix  Digunakan untuk merubah tampilam Biner dan Desimal / Hexadesimal.
Ø   [F5] Rung Edit  Tombol ini digunakan untuk masuk ke program editing ladder diagram.
Ø   [F6] Exit (Esc)  Tombol ini digunakan untuk kembali ke layar main menu

Berikut akan dibahas cara menambahkan rung. Langkah langkahnya sebagai berikut:


Tekan tombol F2
Pilih instruksi XIC (Examine-One) dengan menekan tombol F1
Lalu masukkan alamat tombol pertama dengan menekan (1100),diakhiri dengan menekan tombol enter.
Lalu tekan tombol F8 yang akan menampilkan menu baru pada bagian layar bawah.
Pilih instruksi OTE (Output Energize) dengan menekan tombol F1
Lalu masukkan alamat dari lampu pertama ( 0utput 1 0 0 ) diakhiri dengen Enter
Setelah selesai, keluar dari insert mode dengan menekan tombol F10 atau tombo Es Untuk menguji apakah rung dapat bekerja, kembali ke layar I/O Simulator, PLC lalu tekan F1
Rung ini juga bisa dibuat percabangan. Berikut merupakan cara untuk menambahkan percabangan pada Rung.
Tekan tombol F2 untuk menambahkan rung
Tekan tombol Branch Start (F3)
Tekan tombol XIC dan masukkan alamat (Input 1 0 0)
Tekan tombol F1 lalu buat instruksi XIC kedua.
Masukkan alamat (Input 1 02)
Tekan tombol F3 untuk kedua kali.
Cursor akan berada pada branch dibawah XIC pertama.
Masukkan Instruksi XIC ketiga dengan alamat
Lalu tekan F4 (Branch Close) untuk menutup Branch
Pilih output menu dan pilih instruksi OTE dengan alamat
Kembali ke I/O Simulator dan uji program yang sudah kalian buat tadi.


di atas merupakan info dari cara membuat program dasar dari PLC dasar. semoga info ini berguna ataupun bermanfaat bagi kalian semua


Pengertian dan Fungsi pada Microsoft Excel

Hallo teman teman.. Apakah kalian sudah pernah mendengar fungsi matematika dalam Microsoft Excel? Jika Anda pernah bekerja menggunakan Microsoft Office tentunya Anda tidak asing lagi. Fungsi utama penggunaan program aplikasi Microsoft Excel adalah untuk mempermudah dalam melakukan operasi perhitungan. Selain itu, dalam pembuatan laporan juga semakin sederhana dan rapi. Program aplikasi Microsoft Excel ini memang sangat cocok untuk menghitung ataupun mengolah data yang sangat rumit. Dengan adanya Microsoft Excel maka pekerjaan menjadi lebih ringan. Dalam hal ini, terdapat fungsi matematika yang bermanfaat dalam operasi perhitungan. Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan modul tutorial Microsoft Excel tentang cara menggunakan fungsi Matematika dan fungsi statistik .

Berikut adalah fungsi matematika dalam Microsoft Excel secara umum yang dapat Anda ketahui fungsi statistik yang ada pada Microsoft Office. Diantaranya yaitu:

  1.  =SUM (untuk melakukan penjumlahan)
  2.   =SUMIF (untuk melakukan penjumlahan dengan kriteria tertentu)
  3.   =AVERAGE (untuk mencari nilai rata-rata)
  4.   =MIN (untuk mencari nilai minimal atau terkecil)
  5.   =MAX (untuk mencari nilai maksimal atau terbesar)
  6.   =COUNT (untuk menghitung suatu data numerik)
  7.   =COUNTIF (untuk menghitung suatu data numerik dengan kriteria tertentu)
  8.   =COUNTA (untuk menghitung suatu data numerik atau karakter)
  9.   =COUNTBLANK (untuk mencari data yang kosong) 

Itulah fungsi statistik dan fungsi matematika dalam Microsoft Excel yang dapat Anda ketahui. Dengan adanya fungsi-fungsi tersebut maka pekerjaan operasi perhitungan Anda semakin mudah dilakukan. Deskripsi: Fungsi matematika dalam Microsoft Excel digunakan untuk mempermudah dalam melakukan operasi perhitungan, dengan begitu hasilnya lebih cepat dan tampilannya rapi. Sekian sedikit info dari saya pada Microsoft Excel semoga bermanfaat bagi teman teman hehe.


Rabu, 14 September 2016

Seputar Microsoft Word



Hallo sobat.. di sini saya akan mengulas seputar tentang microsoftword. Kalian pastinya sudah tidak asing lagikan dengan microsoftword, perangkat lunak komputer pengolah kata ( word processor) yang biasa kalian gunakan untuk mengetik sebuah document entah document tugas, mail merge, editing document dan sebagainya. Dan banyak sekali menu yang dapat kalian gunakan dalam microsoftword untuk mengedit sebuah document yang kalian kerjakan. Oleh karena itu postingan saya kali ini untuk berbagi ilmu untuk seputar ms Word, cara dan trik cepat untuk menggunakan fasilitas yang ada di dalam microsoft word tersebut.



  • Pertama, kalian bisa gunakan font Style pada microsoft word sesuai dengan keinginan dan kebutuhan kalian. Sebagai contoh Klik Home – Kemudian pilih font style – lalu pilih font sesuai dengan kalian butuhkan.




  • Kedua, memakai numbering, jika kalian mengetik sebuah dokumen dan ribet untuk mengetik angka urutan pada kalimat dan biasanya terkadang tidak sesuai dengan tata letak maka gunakanlah numbering. klik pada tanda panah menurun pada samping kanan kotak. lalu pilihlah numbering sesuai dengan pilihan anda



.



 terdapat juga font a,b,c romawi i,ii,iii dan sebagainya. jika hanya ingin menggunakan styile angka saja bisa kita langsung klik pada colom numbering. atau bisa kita gunakan lebih cepat klik kanan dan pilih numbering









  • ketiga, sort ascending dan discending sebuah program untuk mengurutkan sebuah kola huruf, tanggal dan nama, bila ascending dari A sampai Z, dan sebaliknya, discending dari Z kembali ke A. bisa di praktekan melalui Home - klik icon Sort




dan disini kalian dapat lebih mengaturnya Klik pada text untuk mengganti tanggal, bila anda menggunakan angka. setelah itu klik ok. dan lihat hasilnya.








  • Line Spacing. line spacing yaitu program untuk mengatur jarak pada kalimat sehingga bisa di atur menjadi renggang dan menjadi ringkas. 






Pilih ukuran line spacing yang anda butuhkan.



jika kalian ingin edit sendiri kalian bisa klik " line spacing options" dan contoh seperti di gambar bila sudah kalian antur klik ok






  • Picture - Memasukkan foto / gambar di dalam dokumen ms word. caranya sangat mudah kawan. kalian tinggal pilih Insert - kemudian pilih picture





setelah pilih picture, choose / browse file kalian dalam folder. bila sudah ketemu klik kiri untuk pilih dan klik Insert untuk memasukkan gambar




 


  • Membuat collom kotak - kotak seperti di ms exel, kalian pilih Insert - kemudian klik table. muncul banyak kotak, kalian bisa pilih berapa collums dan rows. bila sudah sesuai klik kiri saja.





kalo kalian merasa ribet, bisa juga kalian masuk pada klik ' Insert Table '' di sini kalian bisa tinggal mengetik berapa rows dan colloms yang kalian butuhkan. kemudian klik ok.






  • Membuat watermark. watermark yaitu tulisan transparant yang timbul di belakang document kalian. membuatnya sangat mudah. kalian pilih Page Layout - kemudian klik watermark




Pilih costum watermark untuk mengubah nama watermark sesuai dengan kalian inginkan, klik text untuk mengganti font style dan klik collor untuk mengganti warna, kemdudian klik ok.









itulah beberapa contoh seputar ms word.. semoga bermanfaat bagi kalian sobat..

terimakasih. :D

Kamis, 01 September 2016

Tutorial Membuat Blogger

Selamat siang untuk semuanya.. :v

bertemu dengan postingan saya yang untuk pertama kalinya hehye., kali ini saya akan memberi tutorial bagaimana cara membuat blog pada internet. kalian pastinya sudah tahu kan apa itu blog pada internet.. yang hampir setiap harinya kalian kunjungi untuk mencari apa yang anda cari tentunya haha :v langsung saja kita belajar bagaimana cara membuat blog. di blogger.com

Pertama kamu harus punya sebuah email, karena email buat pendaftaran pada blogger. kalo kalian belum punya email silahkan anda daftar terlebih dahulu di sini 
https://accounts.google.com/SignUp


Dan jika kalian sudah mempunyai email, kalian tinggal langsung masuk saja di blogger.com
disini kalian akan di suruh untuk memasukan data email dan password. seperti contoh 





Setelah kalian login dengan email dan password kalian, akan muncul seperti ini. kalian dapat membuat profil anda di profil Google+ ataupun Profil google..




Setelah itu kalian dapat memberi nama dan domain pada blog kalian,, tentunya namanya bebas terserah kalian ya :v kemudian setelah memberi nama dan domain pada blog baru kalian, kalian juga bisa memilih tema untuk blog kalian.. contoh nya dan pemilihan ada di bawah kolom nama domain yang kalian isi.. kalau sudah selesai memberi judul, nama domain dan memilih tema silahkan kalian klik buat blog / create blog. 




Selesai itu kalian masuk di tampilan seperti ini.. kalian tidak perlu bingung.. bagaimana cara membuat postringan dll.. :v kalian klik saja lingjaran merah pada gambar tersebut untuk membuat postingan kalian dan lain lain. apabila ada yang perlu di setting nama atau domain kalian bisa masuk pada setting di bagian bawah. di situ kalian dapat merubah nama judul dan domain kalian seperti kaian yang ingin kan  tentunya ahaha :v




Bila kalian ingin membuat postingan, kalian dapat mengeklik entri baru untuk mulai ngeblog pastinya :v klik pada tombol lingkaran merah pada gambar..





untuk postingan tetntunya kalian yang mosting ya ,, bukan saya :v etrserah di situ kalian bisa menulis apa yang akan kalian tulis dan kalian pikirkan.. terdapat juga edit font size font character dll,, layaknya seprti kalian mengetik di ms word.. tapi ya tidak selengkap di ms word tentunya.. :v bila kalian sudah selasai mengetik / membuat postingan, kemudian post kiriman anda dengan klik publikasikan.. 
dan jadilah bloggger anda dan postingan yang bila anda buat tadi ..


Sekian postingan saya kali ini.. semoga bermanfaat untuk kalian semua.. sampai jumpa pada postingan  saya selanjutnya.. :v